5-Aplikasi-Pinjaman-Online-Terbaik-dan-Terdaftar-OJK
5-Aplikasi-Pinjaman-Online-Terbaik-dan-Terdaftar-OJK

5 Aplikasi Pinjaman Online Terbaik dan Terdaftar OJK

5 Aplikasi Pinjaman Online Terbaik dan Terdaftar OJK. Pendapatan per bulan bukan menjadi solusi yang terbaik dalam memenuhi kebutuhan yang mendesak. Apalagi untuk kebutuhan pokok ataupun kebutuhan sehari-hari, dimana saat ini harga rupiahnya semakin meningkat atau mahal. Tapi tenang, bagi anda yang ingin mencari tempat pinjaman uang yang terbaik dan cepat. Maka disini kami sangat menyarankan untuk menggunakan aplikasi pinjaman uang secara online.

Bukankah di era modern semua serba online? Baik itu untuk memesan barang, maupun makanan/minuman dan lain sebagainya, tentu saja kita bisa mendapatkannya secara online. Nah, begitupun untuk meminjam uang, sebenarnya ada berbagai aplikasi yang dapat digunakan oleh anda. Namun, disini kami akan merekomendasikan 5 aplikasi pinjaman online terbaik dan terdaftar OJK. Berikut ulasannya.

  1. Indo Dana

Indo Dana merupakan aplikasi pinjaman online yang telah beroperasi sejak tahun 2017 yang lalu dan sudah resmi atau terdaftar OJK mulai dari Maret 2018 silam. Banyak orang yang menggunakan aplikasi Indo Dana, hal ini dikarenakan Indo Dana telah menjadi aplikasi yang terpercaya dan aman.

Jika anda ingin menggunakan aplikasi Indo Dana, maka anda bisa mendapatkan pinjaman uang tunai mulai 500.000 rupiah sampai dengan 8.000.000 rupiah. Namun, anda harus tahu bahwa aplikasi yang satu ini memberikan masa pengembaliannya sekitaran 1 hingga sampai 6 bulan mendatang.

 

  1. Julo

Julo merupakan salah satu aplikasi pinjaman online yang terbaik pada saat ini. Fasilitas yang disediakan dapat  anda manfaatkan dan tentu saja aplikasi yang satu ini telah dipercayai oleh banyak orang. Julo didirikan sejak mulai tahun 2016 yang lalu dan mereka mengklaim bahwa pelanggan yang dilayaninya sekitar 100.000 nasabah.

BACA JUGA:  Apa itu appraisal bank?

Yang paling menarik dari aplikasi ini adalah Julo akan memberikan cashback setiap kali membayar pencicilannya. Selain itu, mereka juga akan memberikan hadiah menarik melalui kegiatan undian. Disini anda bisa mendapatkan pinjaman yang sebesar 2.000.000-8.000.000 rupiah dan masa pengembalian yang mencapai 6 bulan.

 

  1. Cashwagon

Rekomendasi aplikasi pinjaman online yang berikutnya adalah aplikasi Cashwagon. Apakah aplikasinya terjamin keamanannya? Tentu saja aplikasi ini sangat aman dan dapat dipercayai oleh banyak user. Cashwagon termasuk salah satu aplikasi pinjaman online yang tercepat, mereka mengklaim hanya beberapa menit saja.

Cashwagon memberikan pinjaman uang minimali 500.000 rupiah hingga maksimal yang sebesar 5.000.000 rupiah dan disertai dengan masa pengembalian selama 10-30 hari lamanya. Pada saat ini mereka telah melayani nasabah di 23 kota yang ada di Indonesia dan juga wilayah JABODETABEK.

 

  1. Tunai Kita

Tahukah anda kalau aplikasi Tunai Kita ini telah beroperasi  sejak tahun 2017 yang lalu. Hingga saat ini aplikasi Tunai Kita merupakan sebuah aplikasi pinjaman online yang sangat terpercaya. Bahkan, banyak orang yang menganggumi dengan Tunai Kita ini, karena berbagai fasilitas yang dimilikinya mampu memberikan kenyamanan.

Tunai kita telah resmi diawasi oleh OJK atau biasanya dikenal sebagai Otoritas Jasa Keuangan. Pengajuan pinjaman di Tunai Kita memiliki dua varian, ada yang 400.000-4.000.000 rupiah dengan masa pengembalian mencapai 2 bulanan. Bahkan, adapun pinjaman sebesar 5.000.000-20.000.000 rupiah dengan masa pengembalian 3-6 bulan.

 

  1. Dana Bijak

Untuk rekomendasi yang terakhir dari aplikasi pinjaman online terbaik dan terdaftar OJK adalah Dana Bijak. Apakah anda masih bingung dalam mencari aplikasi pinjaman online terpercaya dan aman serta cepat?.. Maka langsung saja beralih pada aplikasi Dana Bijak ini.

BACA JUGA:  Suku Bunga KPR Bank Terbaik Terendah Termurah di Tahun 2017

Melalui Dana Bijak, anda bisa mendapatkan uang pinjaman yang bisa mencapai 3 jutaan dan disertai dengan masa pengembalian selama 1 bulan atau 30 hari lamanya. Apabila anda ingin meminjam uang di Dana Bijak ini, usahakan anda telah menyiapkan berbagai persyaratannya dana salah satunya adalah KTP.

Leave a Reply

Your email address will not be published.